Serah Terima Jabatan Kepala Rumah Sakit Tk II Dustira
Tanggal Posting 08-12-2021Senin, 6 November 2021
Telah dilaksanakannya Serah Terima Jabatan Kepala Rumah Sakit Tk II Dustira, dari Kolonel CKM dr.Alfathah Bania Lubis, Sp.An.,M.M.R.S kepada Kolonel CKM dr.Bayu Dewanto, Sp.BS, kemudian dilanjutkan dengan kegiatan Lepas Sambut karumkit Tk II Dustira